Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Jasanagara, Alfajri Putra (2023) Analisis Wacana Pada Interview Podcast Close The Door Edisi Menteri Kesehatan. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201810415140_Alfajri Putra Jasanagara_Cover - Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
201810415140_Alfajri Putra Jasanagara_BAB I.pdf

Download (652kB)
[img] Text
201810415140_Alfajri Putra Jasanagara_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (860kB)
[img] Text
201810415140_Alfajri Putra Jasanagara_BAB V.pdf

Download (96kB)
[img] Text
201810415140_Alfajri Putra Jasanagara_Daftar Pustaka.pdf

Download (644kB)
[img] Text
201810415140_Alfajri Putra Jasanagara_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis wacana pada interview podcast Close The Door edisi menteri kesehatan melalui 3 pertanyaan penelitian, yaitu menganalisis wacana menggunakan analisis wacana Teun A. Van Dijk, yaitu pertama dimensi teks, kedua kognisi sosial, dan terakhir, analisa sosial. Penelitian ini menggunakan teori wacana kritis Teun A. Van Dijk. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Kualitatif dengan menggunakan metode penelitian analisis wacana. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan juga dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis data wacana Teun A. Van Dijk yang berisi dimensi teks, kognisi social, dan analisis social. Hasil penelitian pada penelitian ini adalah podcast yang bertipe interview, yang dimana terjadi percakapan antara Deddy Corbuzier dengan Menteri kesehatan Budi Gunadi Sadikin dan membahas terkait Covid-19 varian Omicron di indonesia, di analisis menggunakan analisis wacana Teun A. Van Dijk, yaitu terdapat beberapa elemen yang di analisis, mulai dari pertama, yaitu dimensi teks, elemen-elemen yang dianalisis meliputi struktur mikro yang membahas topik-topik yang dibahas pada podcast tersebut. Selanjutnya superstruktur yang berisi skema atau alur dari podcast mulai dari pendahuluan, isi dan penutup. Kemudian pada struktur mikro, eleman yang dianalisis mulai dari latar, latar historis, maksud dan detail, praanggapan, bentuk kalimat, koherensi, kata ganti, konotasi, metafora, grafis. Kemudian kedua, yaitu kognisi sosial atau dapat disebut sebagai sudut pandang atau kognisi pembuat wacana. Terakhir yaitu analisis social, yang didalamnya terdapat akses mempengaruhi wacana tersebut, serta praktik kekuasaan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ilmu Sosial > Komunikasi > Jurnalisme
Ilmu Sosial > Komunikasi
Ilmu Sosial > Komunikasi > Humas / Public Relation
Divisions: Fakultas Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 26 Feb 2024 05:31
Last Modified: 26 Feb 2024 05:31
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/27547

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year