Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Rahmawati, Dian Ika (2019) Pra Rancangan Pabrik Asam Nitrat Dari Ammonia Dan Udara Dengan Proses Oksidasi Kapasitas 20.000 Ton/Tahun. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar isi)
201410235003_Dian Ika Rahmawati_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (2MB)
[img] Text (BAB I)
201410235003_Dian Ika Rahmawati_BAB I.pdf

Download (663kB)
[img] Text (BAB II-V)
201410235003_Dian Ika Rahmawati_BAB II,III,IV & V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB VI)
201410235003_Dian Ika Rahmawati_BAB VI.pdf

Download (66kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201410235003_Dian Ika Rahmawati_Daftar Pustaka.pdf

Download (259kB)
[img] Text (Lampiran)
201410235003_Dian Ika Rahmawati_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

Asam nitrat mempunyai rumus kimia HNO3 yaitu asam yang sangat kuat. Asam nitrat merupaka cairan yang tidak berwarna pada temperatur kamar dan tekanan atmosfer. Pada tahap perkembangannya asam nitrat digunakan terutama (80%) sebagai bahan baku dalam pembuatan amonium nitrat yang selanjutnya digunakan untuk pembuatan kalsium nitrat, urea, dan larutan amonium sulfat nitrat. Secara kebutuhan asam nitrat dapat digunakan sebagai nitrating agent, oxidizing agent, pelarut, dan katalis. Asam nitrat dengan kadar kurang lebih 60% (berat) cukup untuk kebutuhan ini. Sektor pertanian merupakan sektor terbesar yang mengkomsumsi asam nitrat dengan kadar tersebut. Disamping itu, asam nitrat diperlukan untuk pembuatan butiran amonium nitrat berpori sebagai komponen bahan peledak. Pabrik Asam Nitrat dari Ammonium dan Udara ini direncanakan berproduksi dengan kapasitas 20.000 ton/tahun dengan 330 hari dalam 1 (satu) tahun. Lokasi pabrik direncanakan berada di daerah Jawa Barat, Cikampek dengan luas tanah 42.000 m2. Jumlah kerja yang dibutuhkan untuk mengopersikan pabrik sebanyak 200 orang dan terbentuk badan usaha yang direncanakan adalah perseroan terbatas (PT) dan bentuk organisasinya adalah staf dan karyawan. Analisa ekonomi dimaksudkan untuk mengetahui apakah pabrik yang dirancang secara ekonomis bersifat layak atau tidak layaknya untuk dibangun. Biaya investasi kapital total terdiri dari biaya investasi kapital tetap sebesar Rp. 877.635,42 juta. Tingkat produksi minimum yang merupakan break event point (BEP) dicapai pada tingkat produksi sebesar 36,97% dari kapasitas produksi. Jangka pengembalian investasi atau pay out time (POT) dicapai setelah 2,91 tahun dari masa kontruksi. Dari hasil aspek ekonomi, maka dapat disimpulkan bahwa prarancangan pabrik pembuatan Asam Nitrat berkapasitas 20.000 ton/tahun layak untuk didirikan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Prarancangan Pabrik
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknologi Kimia dan Ilmu yang Berkaitan > Metalurgi Fisika dan Metalurgi Kimia
Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknologi Kimia dan Ilmu yang Berkaitan
Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Kimia
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Kimia
Depositing User: Taufik Tri Muladi
Date Deposited: 23 Jun 2020 02:11
Last Modified: 23 Jun 2020 02:11
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2961

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year