Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Raisa, Ros Feolita (2018) Pengendalian Kualitas Produk Tahu Dengan Menggunakan Metode DMAIC. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201110215220_Raisa Ros Feolita_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (2MB)
[img] Text (BAB I)
201110215220_Raisa Ros Feolita_BAB I.pdf

Download (285kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201110215220_Raisa Ros Feolita_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (530kB)
[img] Text (BAB V)
201110215220_Raisa Ros Feolita_BAB V.pdf

Download (125kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201110215220_Raisa Ros Feolita_Daftar Pustaka.pdf

Download (89kB)
[img] Text (Lampiran)
201110215220_Raisa Ros Feolita_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (362kB)

Abstract

Penelitian ini mengenai pengendalian kualitas produk tahu dengan menggunakan metode DMAIC. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui jenis kerusakan apa yang paling dominan sehingga meningkatnya kerusakan tahu dan memberikan usulan perbaikan untuk mengurangi kerusakan pada tahu dengan metode DMAIC. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode DMAIC. Penelitian ini dilaksanakan di CV. Pelton Tahu. Data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan data sekunder baik yang bersifat kualitatif maupun kuantitatif yang berhubungan dengan mutu produk. Data primer diperoleh melalui observasi serta wawancara langsung dengan berbagai pihak yang berkepentingan. Data sekunder diperoleh dari dokumen-dokumen dan laporan-laporan manajemen perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil perhitungan jenis kerusakan terdiri dari tekstur lembek, salah potong, dan tekstur keras. Kerusakan yang paling dominan adalah tekstur lembek, sedangkan untuk usulan perbaikannya dari segi manusianya dengan memberikan reward dan punishmen, segi metode dengan membuat instruksi kerja dan menstrandarisasi waktu perendaman, untuk segi mesin yaitu dengan melakukan perawatan secara berkala dan menambah jumlah kekurangan mesin, perbaikan dari segi material dilakukan dengan membuat alat ukur pemberian cuka dan membuat standar kualitas bahan baku, dan untuk perbaikan segi lingkungan dengan membuat ventilasi dan penerangan yang cukup agar pekerja nyaman serta membuat prosedur kebersihan ruangan dan alat. Kata kunci (sentence case) : Pengendalian mutu, DMAIC

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing I: Oki Widhi Nugroho, S.T., M.Eng, Pembimbing II: Apriyani, S.T., M.T
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Raden Ola Triana
Date Deposited: 10 Apr 2019 06:20
Last Modified: 10 Apr 2019 06:20
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/1667

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year