Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Anggreani, Verina Ayu (2019) Pengaruh Akun Instagram @zerowaste.id_official Terhadap Motivasi Mengurangi Penggunaan Kantong Plastik (Studi Kuantitatif Pada Followers Akun Instagram @zerowaste.id_official di Kota Bekasi). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201510415124_Verina Ayu Anggreani_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (15MB)
[img] Text (BAB I)
201510415124_Verina Ayu Anggreani_BAB I.pdf

Download (566kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201510415124_Verina Ayu Anggreani_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
201510415124_Verina Ayu Anggreani_BAB V.pdf

Download (414kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201510415124_Verina Ayu Anggreani_Daftar Pustaka.pdf

Download (333kB)
[img] Text (Lampiran)
201510415124_Verina Ayu Anggreani_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh akun Instagram @zerowaste.id_official terhadap motivasi mengurangi penggunaan Kantong plastik pada followers akun Instagram @zerowaste.id_official yang tinggal di Kota Bekasi. Akun Instagram memiliki beberapa dimensi, yaitu caption, hashtags, lokasi, dan share. Sedangkan motivasi memiliki dimensi intrinsik dan ekstrinsik. Jumlah responden pada penelitian ini ialah 50 orang. Paradigma yang digunakan adalah positivistik dengan metode kuantitatif. Berdasarkan hasil dari analisis regresi sederhana, didapatkan nilai korelasi Pearson adalah 0,463. Nilai tersebut menunjukkan bahwa hubungan antar variabel akun Instagram dan motivasi berkorelasi sedang. Kemudian, nilai koefisien determinasi menunjukkan bahwa pengaruh variabel akun Instagram terhadap variabel motivasi adalah sebesar 21,4%. Sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain. Dengan demikian, dapat dinyatakan bahwa akun Instagram @zerowaste.id_official berpengaruh terhadap motivasi mengurangi penggunaan kantong plastik Kata kunci: Media Sosial, Instagram, Motivasi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Media Sosial, Instagram, Motivasi
Subjects: Ilmu Sosial > Komunikasi
Divisions: Fakultas Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Raden Ola Triana
Date Deposited: 09 Jun 2020 01:55
Last Modified: 09 Jun 2020 01:55
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2574

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year