Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Abi, Intan Gazela (2023) Strategi Presentasi Diri Micro Fashion Influencer Pada Media Sosial Instagram. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201910415410_Intan Ghazella_Cover - Daftar Isi.pdf

Download (2MB)
[img] Text
201910415410_Intan Ghazella_BAB I.pdf

Download (224kB)
[img] Text
201910415410_Intan Ghazella_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
201910415410_Intan Ghazella_BAB V.pdf

Download (162kB)
[img] Text
201910415410_Intan Ghazella_Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text
201910415410_Intan Ghazella_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Presentasi diri/Self Presentasion merupakan sebuah proses dimana kita berusaha untuk membentuk apa yang dipikirkan orang lain tentang kita dan apa yang kita pikirkan tentang diri kita sendiri. Fokus utama pada self presentation adalah untuk menetapkan sebuah image publik tentang diri kita sendiri yang konsisten dengan apa yang diinginkan atau diharapkan oleh orang lain tentang diri kita. Pemanfaatan sosial media di era digital ini memang sangat beragam diantaranya manusia dapat leluasa untuk berkomunikasi antar satu sama lain dengan mengunggah foto dan video, salah satunya menggunakan aplikasi instagram. Influencer berusaha mengembangkan peran baik, dan sesuai dengan keinginannya. Sehingga para influencer memiliki cara dalam menunjukan presentasi diri yang baik di media sosial, hal ini dikarenakan media sosial memiliki peran yang besar dalam memiliki kontrol yang besar atas tindakan atau perilaku presentasi diri mereka dibandingkan dengan komunikasi secara langsung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Untuk pengambilan data menggunakan teknik wawancara dan observasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan berbagai upaya dan strategi yang dilakukan para micro fashion influencer dalam menunjukkan presentasi diri, diantaranya menampilkan konten yang menarik dan informatif dan diiringi juga pemanfaatan fitur-fitur instagram secara tepat sehingga dapat meningkatan jumlah pengikut dan dapat menunjukkan presentasi diri yang sesuai

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ilmu Sosial > Komunikasi > Jurnalisme
Ilmu Sosial > Komunikasi
Ilmu Sosial > Komunikasi > Humas / Public Relation
Divisions: Fakultas Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 25 Mar 2024 04:51
Last Modified: 25 Mar 2024 04:51
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/28240

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year