Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Rahmawati, Arsitariyani (2019) Pengaruh Lingkungan Kerja dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan Pada Dealer Honda Mitra Jaya Bekasi. Undergraduate thesis, Univeristas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201510325086_Arsitariyani Rahmawati_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
201510325086_Arsitariyani Rahmawati_BAB I.pdf

Download (959kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201510325086_Arsitariyani Rahmawati_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
201510325086_Arsitariyani Rahmawati_BAB V.pdf

Download (661kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201510325086_Arsitariyani Rahmawati_Daftar Pustaka.pdf

Download (775kB)
[img] Text (Lampiran)
201510325086_Arsitariyani Rahmawati_Lampiran.pdf

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini membahas tentang bagaimana lingkungan kerja dan pengembangan karir berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada dealer honda mitra jaya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah Lingkungan Kerja dan Pengembangan Karir secara simultan dan parsial berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 50 responden. Berdasarkan hasil penelitian menyatakan bahwa faktor yang berpengaruh terhadap kinerja karyawan itu ada. Hal ini dibuktikan dengan adanya persamaan regresi linier berganda yang di dapat adalah Y = 3.096 + 0.349 + 0.688. Secara parsial variabel lingkungan kerja (X1) diperoleh thitung (2,300) > ttabel (2,011) dan variabel pengembangan karir (X2) diperoleh thitung (3,152) > ttabel (2,011). Maka variabel lingkungan kerja (X1) berpengaruh secara parsial terhadap variabel kinerja karyawan (Y) dan variabel pengembangan karir (X2) berpengaruh secara parsial terhadap variabel kinerja karyawan. Secara simultan hasil menunjukkan bahwa fhitung (13,292) > ftabel (3,195), sedangkan signifikansi adalah 0,000 < 0,05 maka Ha diterima yang menujukkan bahwa terdapat pengaruh signifikan antara lingkungan kerja dan pengembangan karir secara simultan terhadap kinerja karyawan. Kata Kunci: Lingkungan Kerja, Pengembangan Karir, dan Kinerja Karyawan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Lingkungan Kerja, Pengembangan Karir, dan Kinerja Karyawan
Subjects: Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 15 Jun 2020 07:16
Last Modified: 15 Jun 2020 07:16
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2845

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year