Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Simanjuntak, Romulo Fransisco (2019) Usulan Perbaikan Lingkungan Kerja dengan Menerapkan Konsep 5R Study Kasus di PT.Kelola Jasa Artha. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201210215236_Romulo Fransisco Simanjuntak_Cover Daftar Isi.pdf

Download (24MB)
[img] Text (BAB I)
201210215236_Romulo Fransisco Simanjuntak_BAB I.pdf

Download (484kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201210215236_Romulo Fransisco Simanjuntak_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
201210215236_Romulo Fransisco Simanjuntak_BAB V.pdf

Download (129kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201210215236_Romulo Fransisco Simanjuntak_Daftar Pustaka.pdf

Download (99kB)
[img] Text (Lampiran)
201210215236_Romulo Fransisco Simanjuntak_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

PT.Kelola Jasa Artha adalah perusahaan yang bergerak dibidang jasa keuangan, didalam aktivitas usaha tersebut terdapat beberapa masalah yang menyebabkan keterlambatan dalam pengiriman seperti terdapat bag, box coin dan troly yang belum mempunyai tempat penyimpanan yang baik, tidak adanya tempat untuk membedakan bag, box coin dan troly yang baik dengan yang rusak dan kondisi 5R yang belum berjalann di PT.Kejar. Maka dari itu dilakukan penelitian yang bertujuan untuk menentukan bagaimana cara agar bag,box coin dan troly ketika selesai digunakan dapat disimpan dengan baik, kemudian menentukan bagaimana cara untuk mencegah agar bag, box coin dan troly yang baik tidak tercampur dengan yang rusak dan menentukan bagaimana upaya agar 5R di PT.Kelola Jasa Artha dapat berjalan. Metode yang digunakan didalam penelitian ini adalah 5R (Ringkas, Rapi, Resik, Rawat, Rajin). Hasil tentang penelitian menunjukan bahwa secara kuantitas agar bag, box coin dan troly yang dibawa pada saat berangkat dapat kembali dengan jumlah yang sama pada saat pulang, kemudian secara kualitas penyimpanan yang baik untuk bag, box coin dan troly adalah dengan menyediakan tempat penyimpanannya. Dengan memberi label identitas, agar setelah digunakan bag, box coin dan troly ditempatkan sesuai dengan label yang telah ditetapkan. Kemudian agar bag, box coin dan troly yang baik tidak tercampur dengan yang rusak, maka pada label masing-masing diberikan identitas rusak dan baik. Pada saat memasukan bag, box coin dan troly ke masing-masing label maka Operational assistant harus menuliskan informasi tentang kerusakan pada form yang ditempatkan pada masing-masing label. Kemudian Membuat spanduk tentang 5R, lalu menghimbau dan mengevaluasi program 5R dengan breafing setiap hari dan dengan menerapkan kontrol dari atasan tentang pelaksanaan 5R dengan kebijakan resmi berupa reward and punishment. Kata kunci : 5R, Ringkas, Rapi, Resik, Rawat, Rajin

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: 5R, Ringkas, Rapi, Resik, Rawat, Rajin
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Doni Alfianthoro
Date Deposited: 11 Jun 2020 02:39
Last Modified: 11 Jun 2020 02:39
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2732

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year