Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Khairunissa, Nabila (2023) Pola Komunikasi Dalam Membentuk “Healthy Relationship” Hubungan Berpacaran Mahasiswa Universitas Bhayangkara Jakarta Raya. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201810415242_Nabila Khairunissa_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (4MB)
[img] Text
201810415242_Nabila Khairunissa_BAB I.pdf

Download (920kB)
[img] Text
201810415242_Nabila Khairunissa_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
201810415242_Nabila Khairunissa_BAB V.pdf

Download (957kB)
[img] Text
201810415242_Nabila Khairunissa_Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text
201810415242_Nabila Khairunissa_Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Dari hasil penelitian ini dapat mengutarakan bahwa: Pertama, pola komunikasi mahasiswa terhadap kekasih dalam membentuk healthy relationship adalah pola komunikasi primer, sekunder, dan sirkular. Kedua, bentuk komunikasi mahasiswa terhadap kekasih yang digunakan adalah interpersonal. Ketika komunikasi interpersonal yang dibentuk baik maka akan terbentuk juga hubungan interpersonal yang baik pula. Teori Pertukaran Sosial menyatakan bahwa pendekatan pada pertukaran hubungan sosial ini seperti teori ekonomi yang didasarkan pada perbandingan pengorbanan dan keuntungan (Cost and Rewards). Hubungan berlanjut karena yang didapat informan adalah nilai keuntungan yang tinggi daripada pengorbanan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Asrul Nur Iman, S.Sos., M.I.Kom. NIDN0914128902
Subjects: Ilmu Sosial > Komunikasi
Divisions: Fakultas Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 20 Jan 2026 02:07
Last Modified: 20 Jan 2026 02:07
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/37603

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year