Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Umar, Rizky Maulana (2018) Pengembangan Media Pembelajaran Peta Topografi Pegunungan Wilayah Amerika Utara Berbasis Augmented Reality. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201410225249_Rizky Maulana Umar_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
201410225249_Rizky Maulana Umar_BAB I.pdf

Download (652kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201410225249_Rizky Maulana Umar_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text (BAB V)
201410225249_Rizky Maulana Umar_BAB V.pdf

Download (384kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201410225249_Rizky Maulana Umar_Daftar Pustaka.pdf

Download (245kB)
[img] Text (Lampiran)
201410225249_Rizky Maulana Umar_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Media pembelajaran memiliki peranan penting dalam berjalannya suatu proses kegiatan belajar mengajar, terutama dalam suatu mata pelajaran yang sangat memerlukan suatu alat peraga dalam proses penyampaian materinya. Topografi sendiri merupakan suatu mata pelajaran yang sangat memerlukan suatu media yang dapat memperagakan seperti apa bentuk dari kontur muka bumi itu sendiri. Salah satu solusi untuk menyelesaikan permasalahan ini yaitu dengan memanfaatkan teknologi sebagai alat bantu peraga pada mata pelajaran topografi, dalam hal ini ialah penggunaan metode marker based pada teknologi Augmented Reality. Unity merupakan salah satu software opensource yang dapat digunakan untuk membuat suatu program berbasis augmented reality baik marker based maupun marker less. Cara kerja dari metode marker based ini sangatlah sederhana,, yaitu pengguna hanya perlu melakukan pemindaian pada peta topografi yang telah dijadikan marker, setelah itu aplikasi akan menampilkan informasi yang ada pada marker tersebut. Dalam pengembangan aplikasi ini penulis menggunakan metode prototype, hal ini bertujuan agar tercipta suatu media pembelajaran yang interaktif sehingga diharapkan dapat menjadi sarana pendukung bagi siswa dalam mempelajari materi seputar topografi, sehingga dapat meningkatkan minat serta semangat siswa dalam mempelajari materi topografi. Kata Kunci : Media Pembelajaran, Topografi, Augmented Reality, Metode Marker Based, Unity, Prototype

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran, Topografi, Augmented Reality, Metode Marker Based, Unity, Prototype
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Raden Ola Triana
Date Deposited: 05 Jun 2020 02:07
Last Modified: 05 Jun 2020 02:07
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2475

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year