Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Siahaan, Asri Putri (2019) Pengaruh Kepemimpinan Transformasional dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Mako Satuan Polisi Pamong Praja ( Satpol PP ). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201510325197_Asri Putri Siahaan_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (815kB)
[img] Text
201510325197_Asri Putri Siahaan_BAB I.pdf

Download (291kB)
[img] Text
201510325197_Asri Putri Siahaan_BAB II,III,IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
201510325197_Asri Putri Siahaan_BAB V.pdf

Download (78kB)
[img] Text
201510325197_Asri Putri Siahaan_Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (171kB)
[img] Text
201510325197_Asri Putri Siahaan_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kepemimpinan Transformasional dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Mako Satuan Polisi Pamong Praja ( Satpol PP ). Dalam penelitian ini menggunakan variabel independen yaitu Kepemimpinan Transformasional (X1) dan Lingkungan Kerja (X2), sedangkan variabel dependen yaitu Kinerja Pegawai (Y). Sampel dalam penelitian ini berjumlah 80 responden yang dihitung menggunakan rumus slovin dengan standar error sebesar 5% dari jumlah populasi Pegawai Satpol PP sebanyak 100 orang. Data yang diperoleh merupakan data primer yang didapat dari hasil jawaban responden atas kuisioner yang telah disebarkan. Teknik pengolahan data menggunakan metode uji t (parsial) dan uji simultan (F), dan dalam penelitian ini menggunakan alat uji statistik SPSS 23. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini menujukkan bahwa Kepemimpinan Transformasional secara parsial berpengaruh Positif sebesar dan Signifikan sebesar 0,000<0,05 terhadap Kinerja Pegawai, dan Lingkungan Kerja secara parsial berpengaruh Positif dan Signifikan sebesar 0,000<0,05 terhadap Kinerja Pegawai dan Kepemimpinan Transformasional dan Lingkungna Kerja secara simultan berpengaruh positif terhadap Kinerja Pegawai. Dan Koefisien Determinasi sebesar sebesar 61.6% , sedangkan 38.4% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak di teliti.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan , lingkungan Kerja, Kinerja Pegawai
Subjects: Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Astrid Brenda Maharani
Date Deposited: 09 Nov 2020 00:37
Last Modified: 09 Nov 2020 00:37
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/6074

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year